Pelaksanaan Pemeriksaan Setempat Untuk Perkara Tata Usaha Negara Jayapura
Majelis Hakim Laksanakan Pemeriksaan Setempat di Merauke untuk Perkara Tata Usaha Negara Pada tanggal 22 hingga 23 September 2025, Majelis Hakim Pengadilan Tata Usaha Negara Jayapura melaksanakan Pemeriksaan Setempat (PS) atas perkara Nomor 33, 34, 35, dan 36/G/2025/PTUN.JPR. Kegiatan ini berlangsung di Kabupaten Merauke, Papua Selatan, dengan didampingi oleh Panitera Pengganti dan Jurusita. […]
Lebih Lanjut