7 20240817 123828 0000 (1)

UPACARA MEMPERINGATI HARI ULANG TAHUN REPUBLIK INDONESIA KE 79

Berita terkini

Bertempat di halaman depan gedung Pengadilan Tata Usaha Negara Jayapura pada hari Sabtu, tanggal 17 Agustus 2024 dilaksanakan upacara pengibaran bendera memperingati Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke 79.

whatsapp image 2024 08 17 at 09.15.35 cc1e6d53

whatsapp image 2024 08 17 at 09.15.35 d0bbbdd1

Pembina upacara oleh Ketua Bapak Jusak Sindar, S.H., pemimpin Bapak Suyadi, S.H. Pasukan pengibar bendera Bapak David Alik Mitting,S.H., Bapak Komarudin, S.H., dan Bapak Dedy W. Nugraha, S.Kom.Tr. Protokol oleh Bapak EfraimY. Patty, S.H., Pembaca pembukaan UUD oleh Bapak Ronald R. Wairo, S.Kom., Do’a Bapak M. Iltizam Al Husna, S.H., dan dirijen Bapak M. Nabil, S.H.

whatsapp image 2024 08 17 at 09.15.35 8be6d499

whatsapp image 2024 08 17 at 09.15.34 934da229

Tema yang diusung untuk HUT RI ke-79 ini adalah ‘Nusantara Baru Indonesia Maju’. Tema ini dipilih karena HUT RI ke-79 bertepatan dengan tiga momen penting bagi negara Indonesia yaitu penyambutan ibu kota baru di Ibu Kota Nusantara (IKN), momen pergantian presiden, serta menuju Indonesia Emas 2045.

Dirgahayu Republik Indonesia ke 79

“NUSANTARA BARU INDONESIA MAJU”